TES TAHAP III DARI GELOMBANG I PT. SEMEN GRESIK (PERSERO) Tbk. |
![]() |
![]() |
![]() |
Written by Admin | |||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||
Sunday, 04 October 2009 | |||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||
PT. SEMEN GRESIK (PERSERO) Tbk.
Berdasarkan hasil seleksi tahap sebelumnya yang telah dilaksanakan oleh tim recruitment, berikut nama alumni SMKN 1 Blitar yang lolos seleksi dan akan mengikuti tes tahap III dari Gelombang I :
Tes dilaksanakan pada :
Hari/ tanggal : Selasa & Rabu, 20 & 21 Oktober 2009 Pukul : 08.00 WIB s/d selesai Acara : Tes Wawancara Tempat : Ruang Lontar Hotel Santika Malang Jl. Letjend. Sutoyo No. 79 Malang
Surat Undangan dapat diambil di bagian BKK SMKN 1 Blitar dengan menghubungi Bpk.Sunyono atau Bpk.Ari Surachmanto pada jam kerja. Atas perhatiannya kami sampaikan terima kasih.
*) Informasi terus di update, untuk itu dimohon aktif membuka informasi pada website : www.smkn1blitar.com |
< Prev | Next > |
---|